Aplikasi Informasi Sekolah SMK di Depok Berbasis Android Menggunakan Android Studio

  • Purwanti Purwanti
  • Muhammad Enggar Prastio
Keywords: Aplikasi, Sekolah, Depok

Abstract

Penulisan ini bertujuan untuk membuat aplikasi yang dapat di gunakan untuk calon peserta didik baru untuk mengetahui tentang informasi sekolah SMK yang diminati, informasi sekolah yang terdapat di aplikasi ini yaitu sekolah SMK yang terdapat dikota Depok. Metode penelitian yang digunakan meliputi perancangan (coding), implementasi dan uji coba aplikasi. Pada tahap peracangan, akan menggunakan struktur navigasi untuk menggambarkan alur aplikasi dan UML sebagai rancangan sistem. Aplikasi SekolahKu di buat menggunakan Android Studio. Nantinya aplikasi akan berisi informasi setiap sekolah mulai dari jurusan, ekstrakurikuler dan lokasi sekolah. Hasil akhir dari penulisan ini adalah terciptanya aplikasi informasi sekolah SMK yang dapat digunakan untuk calon peserta didik baru untuk mendapatkan informasi sekolah SMK di Depok.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2021-11-15
How to Cite
Purwanti, P., & Prastio, M. (2021). Aplikasi Informasi Sekolah SMK di Depok Berbasis Android Menggunakan Android Studio. Jurnal Esensi Infokom : Jurnal Esensi Sistem Informasi Dan Sistem Komputer, 5(2), 42-48. https://doi.org/10.55886/infokom.v5i2.281