PENGARUH WORKLIFE BALANCE DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ANGKASA INDAH MITRA

  • Elisabeth Sudarmi
Keywords: Kinerja, Karyawan, PT. Angkasa Indah Mitra

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Worklife Balance Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Angkasa Indah Mitra.
Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT. Angkasa Indah Mitra. Teknik sampling yang digunakan adalah sampling jenuh. Jumlah Sampel sebanyak 64 orang.
Berdasarkan hasil penelitian didapat bahwa dari hasil uji F diketahui Worklife Balance dan disiplin kerja secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Angkasa Indah Mitra. Dari hasil uji T diketahui Worklife Balance dan disiplin kerja secara secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Angkasa Indah Mitra

References

Mangkunegara. 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Remaja Rosdakarya, Bandung
Ricardianto, P. (2018). Human Capital Management. Bogor: In Media.
Hasibuan, M.S.P. (2012). ManajemenSumberDayaManusia. Jakarta: PT BumiAksara.
Nurlambang, I. 2016. Pengaruh Work-life Balance Terhadap Kepuasan Kerja (Studi Pada Karyawan PT Jasa Marga (Persero) Tbk). [Skripsi]. Jakarta (ID): Universitas Mercu Buana .
Rivai, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi pertama, PT Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2006.
Lijan Poltak Sinambela, Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan Pertama, PT. Bumi Aksara, Jakarta, 2016
Anwar Prabu Mangkunegara, Manajemen Sumber Daya Manusia, Cetakan kesepuluh, PT Remaja Rosdakarya, Bandung, 2013
Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis, Alfabeta, Bandung, 2008
Published
2023-12-12
How to Cite
Sudarmi, E. (2023). PENGARUH WORKLIFE BALANCE DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ANGKASA INDAH MITRA. ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis, 26(3), 110 - 122. https://doi.org/10.55886/esensi jmb.v26i3.841